HTML5 Powered with CSS3 / Styling, and SemanticsLevel Double-A conformance, 
          W3C WAI Web Content Accessibility Guidelines 2.0

Berita / Pengumuman Terkini

Blog PN

Di halaman ini merupakan berita, pengumuman, relaas serta kegiatan terbaru seputar Pengadilan Negeri Manokwari

Anjangsana dan Bakti Sosial Dharmayukti Karini Cabang Manokwari ke Yayasan Anak Yatim Ikhsan Almauun Manokwari

on Kamis, 06 April 2023. Posted in Berita Terkini

Anjangsana dan Bakti Sosial Dharmayukti Karini Cabang Manokwari ke Yayasan Anak Yatim Ikhsan Almauun Manokwari

Bertempat di Yayasan Anak Yatim Ikhsan Almauun Manokwari pada Tanggal 5 April 2023 telah dilaksanakan Anjangsana dan Bakti Sosial Dharmayukti Karini Cabang Manokwari.